VISI DAN MISI
UNIVERSITAS BENGKULU
VISI
------------------
Universitas Bengkulu akan menjadi perguruan tinggi yang berada di barisan terdepan dalam pengembangan ilmu pengetahuan, teknologi dan seni yang mendukung berkelanjutan yang beretika dan bermoral dalam suatu sistem akademik yang demokratis dan didukung oleh fasilitas yang efesien, efektif dan terpadu serta memberikan pelayanan yang memuaskan.
MISI
------------------
Universitas Bengkulu akan menjadi perguruan tinggi yang berada di barisan terdepan dalam pengembangan ilmu pengetahuan, teknologi dan seni yang mendukung berkelanjutan yang beretika dan bermoral dalam suatu sistem akademik yang demokratis dan didukung oleh fasilitas yang efesien, efektif dan terpadu serta memberikan pelayanan yang memuaskan.
MISI
------------------
§ Melaksanakan pendidikan, penelitian, dan pengabdian kepada
masyarakat untuk mencerdaskan dan memenuhi kebutuhan masyarakat
Meningkatkan suasana akademik yang lebih beretika, bermoral, dan demokratis.
§ Meningkatkan dan mengembangkan program-program akademik unggulan,
kemitraan dengan dunia usaha, pemerintah dan masyarakat.
§ Meningkatkan kemampuan kompetisi lulusan Univerrsitas Bengkulu
melalui program-program akademik yang strategis, efektif, komprehensif dan
relevan.
§ Meningkatkan kualitas citivitas akademika Universitas Bengkulu.
Analisis
Visi:
Universitas
bengkulu memiliki visi dalam bidang pendidikan dimana universitas tersebut
mendukung mahasisiwa untuk mengenyam pendidikan. Unib mendukung pengembangan
ilmu pengetahuan dan teknologi. Akan tetapi tetap berprinsip membuat lulusannya
menjadi manusia yang bermoral dan beretika.
Misi:
Universitas
bengkulu melaksanakan pendidikan pengabdian kepada masyarakat untuk
mencerdaskan dan memenuhi kebutuhan masyarakat meningkatkan suasana akademik
yang lebih beretika, bermoral, dan demokratis yang dilakukan oleh seluruh
elemen unuversitas termasuk mahasiswa itu sendiri.
Kritik dan saran:
Sebaiknya
universitas bengkulu lebih memperjelas visi misi nya agar lebih banyak
orang-orang yang tertarik belajar di universitas tersebut. Memperjelas visi dan
misi dapat membuat mahasiswa yang sudah terdaftar lebih mengerti visi dan misi
universitasnya sendiri dan mengamalkan visi dan misi tersebut.
0 komentar:
Post a Comment